Catat Nih! Daftar Libur Tanggal Merah Bulan Mei 2023

Bulan April 2023 segera berlalu. Sebentar lagi masuk bulan Mei 2023. Biasanya yang paling banyak dilihat menjelang awal bulan baru ialah daftar tanggal merah di bulan tersebut, terutama para pekerja, ingin tahu berapa lama ia mendapat liburan.

Catat Nih! Daftar Libur Tanggal Merah Bulan Mei 2023
Catat Nih! Daftar Libur Tanggal Merah Bulan Mei 2023. Gambar : Freepik.com

BaperaNews - Bulan April 2023 segera berlalu. Sebentar lagi masuk bulan Mei 2023. Biasanya yang paling banyak dilihat menjelang awal bulan baru ialah daftar tanggal merah di bulan tersebut, terutama para pekerja, ingin tahu berapa lama ia mendapat liburan.

Pemerintah sendiri telah menetapkan daftar hari libur melalui SKB 3 Menteri termasuk daftar hari libur di bulan Mei 2023. Tanggal merah bulan Mei 2023 ialah 1 Mei 2023 yang merupakan hari buruh nasional. Di hari ini pekerja dan sekolah diliburkan.

Hari buruh juga disebut dengan May Day, biasanya para pekerja melakukan aksi di hari tersebut untuk mengajukan kritik, pendapat, ataupun tuntutan untuk kesejahteraan bagi para buruh.

Selain 1 Mei tanggal merah bulan Mei 2023, ada tanggal merah lain pada 18 Mei 2023 yakni kenaikan Isa Almasih. Hari suci bagi umat Kristen dan katolik ini ialah hari dimana Isa Almasih naik ke langit. Di hari ini pula seluruh pekerja dan siswa sekolah diliburkan.

Daftar Tanggal Merah Bulan Mei 2023

  • 1 Mei 2023 : Hari Buruh
  • 18 Mei 2023 : Kenaikan Isa Almasih

Dua tanggal tersebut yang dipastikan libur. Selain dua tanggal merah bulan mei tersebut, di bulan Mei juga ada hari-hari lain dalam rangka memperingati momen penting baik itu skala nasional maupun internasional, namun  tidak diliburkan, hanya sekedar menjadi hari peringatan saja. Hari libur hanya di tanggal 1 dan 18 Mei. 

Baca Juga : Bayley, Sosok Anjing Nyata Karakter Snoopy

Daftar Hari Besar Nasional Mei 2023

  • Senin, 1 Mei 2023: Hari Buruh
  • Senin, 1 Mei 2023: Hari Peringatan Pembebasan Irian Barat
  • Selasa, 2 Mei 2023: Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas)
  • Jumat, 5 Mei 2023: Hari Lembaga Sosial Desa (LSD)
  • Kamis, 11 Mei 2023: Hari POM-TNI
  • Rabu, 17 Mei 2023: Hari Buku Nasional
  • Rabu, 17 Mei 2023: Hari Ulang Tahun Perpustakaan Nasional RI
  • Jumat, 19 Mei 2023: Hari Korps Cacat Veteran Indonesia
  • Sabtu, 20 Mei 2023: Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas)
  • Minggu, 21 Mei 2023: Hari Peringatan Reformasi
  • Jumat, 27 Mei 2023: Hari Jamu Nasional
  • Senin, 29 Mei 2023: Hari Keluarga
  • Senin, 29 Mei 2023: Hari Lanjut Usia Nasional (HLUN)

Daftar Hari Besar Internasional Mei 2023

  • Senin, 1 Mei 2023: Hari Buruh Internasional
  • Rabu, 3 Mei 2023: Hari Surya Sedunia
  • Rabu, 3 Mei 2023: Hari Kebebasan Pers Sedunia
  • Kamis, 4 Mei 2023: Hari Pemadam Kebakaran Internasional
  • Jumat, 5 Mei 2023: Hari Bidan Internasional
  • Senin, 8 Mei 2023: Hari Palang Merah Internasional
  • Rabu, 10 Mei 2023: Hari Lupus Sedunia
  • Jumat, 12 Mei 2023: Hari Perawat Internasional
  • Senin, 15 Mei 2023: Hari Keluarga Internasional
  • Rabu, 17 Mei 2023: Hari Komunikasi Internasional
  • Kamis, 18 Mei 2023: Hari Museum Internasional
  • Minggu, 21 Mei 2023: Hari Dialog dan Pengembangan Perbedaan Budaya Sedunia
  • Senin, 22 Mei 2023: Hari Keanekaragaman Hayati Internasional
  • Rabu, 24 Mei 2023: Hari Tiara Internasional
  • Rabu, 24 Mei 2023: Hari Skizofrenia Sedunia
  • Minggu, 28 Mei 2023: Hari Amnesti Internasional
  • Senin, 29 Mei 2023: Hari Internasional Penjaga Perdamaian PBB
  • Selasa, 30 Mei 2023: Hari Sklerosis Ganda Sedunia
  • Rabu, 31 Mei 2023: Hari Tanpa Tembakau Sedunia

Baca Juga : 4 Tips Liburan Murah Di Bali, Dijamin Irit Biaya